Desain Interior Rumah Minimalis Modern - Penataan hunian agar tampak lebih menarik merupakan kegiatan yang mengasyikkan. Baik itu hunian yang besar ataupun yang kecil. Namun terkadang kita kebingungan dalam menata Interior ini. Apakah Interior yang kita susun sudah benar atau belum. Setiap rumah memang memiliki ciri khas nya masing masing, untuk itu kita harus pandai pandai dalam menyusun hunian. Maka dari itu pada artikel kali ini kami akan memberikan rekomendasi tentang penataan desain Interior di rumah.
1.Mengguanakan Material yang elegan

Dengan menggunakan material berwarna gelap dan juga pemilihan material berjenis marmer akan membuat ruangan jadi tambah elegan. Bagi anda yang sedang mengusung konsep modern maka bisa menggunakan desain ini. Asalnya perpaduan Warna yanh ditampilkan sesuai dengan karakter anda. Pilihlah material seperti bebatuan, kayu dan marmer untuk dikombinasikan.
2. Percantik hunian dengan hiasan tempel

Hiasan Tempel di dinding tidak hanya memberikan unsur estetika dalam penggunaannya. Namun juga memberikan aspek fungsional. Misalnya saja untuk memberikan informasi atau motivasi motivasi lewat tulisan di dinding. Atau anda juga bisa memasang lukisan yang memiliki warna yang cantik. Tambahkan juga lampu gantung untuk pencahayaan yang tepat.
3.Membuat mini balkon pada hunian

Melihat gambar Diatas pasti kita akan menyukai desainnya. Sebuah desain cerdas menggabungkan balkon dengan tempat tidur minimalis diatas lantai. Dengan membuatnya seperti cage membuat rapi dan juga manis. Sangat cocok bagi tempat bersantai anda.
4.Gunakan sudut ruangan sebagai storage

Dengan memanfaatkan bagian sudut ruangan, telah bisa memberikan ide cerdas pada hunian. Misalnya pada gambar diatas kita bisa melihat sebuah penyimpanan aksesoris yang tampak cantik di bagian pojok ruangan, dimana tentu saja akan menghemat Space namun unsur estetikanya tetap ada.
5.Memainkan warna putih dan cahaya alami

Kesan mewah dan premium juga tampak dengan penggunaan warna putih. Warna putih dan juga Glow sangat pas perpaduannya. Apalagi ditambah cahaya matahari memantul secara alami. Membuatnya semakin mewah. Anda bisa mulai menggunakan warna putih untk mempercantik hunian lho.
6.Rumah asri dan sejuk

Rumah yang hijau karena tanaman akan memberikan efek yang asri dan juga sejuk. Dimana walaupun tanaman ini hanya menggambarkan sebagian kecil dari pesonanya. Namun tetap saja warna hijau dapat membangkitkan semangat si pemiliknya. Tidak ada salahnya menaruh pot berupa tanaman mini ini.
7.Perpaduan antara Ornamen kayu dan putihnya ruangan

Jika anda bertanya perpaduan material apa yang sangat cocok menggambarkan kesan mewah pada hunian. Maka jawabannya adalah Ornamen material kayu. Dimana material kayu ini sangat pas untuk di padukan dengan berbagai material. Terutama material putih yang terbuat dari keramik. Padukanlah material kayu.
8.Ruang bersantai yang unik

Memberikan Jaring jaring di lantai atas bisa jadi solusi untuk ruangan kekinian. Anda bisa bersantai dan menikmati waktu berlibur di rumah sambil membaca buku di tempat ini. Tetaplah jaga keselamatan ya gays karena disini sedikit berbahaya.
9.Perpaduan Warna yang kuat

Dengan memadukan warna warna yang kuat bisa memberikan efek mewah. Namun jangan terlalu banyak warna yang dipadukan. Anda juga harus memperhatikan tone dari warna yang digunakan. Jangan sampai warnanya jadi anjlok dan tidak sesuai. Bahkan membuat ruangan menjadi norak.
10.Memadukan fungsi dua benda

Sebuah ide cerdas memanfaatkan dua benda agar disatukan. Salah satunya adalah perpaduan antara ranjang dan juga meja. Dengan begini akan menghemat ruangan dan meminimalisasi pengeluaran.
11. Ini merupakan salah satu pilihan dekorasi inteiror yang minimalis yang memiliki tampilan mewah

12. Simple dan elegan, ini adalah desain yang nampak pada ruang tamu ini

13. Desain dapur ini sangat modern dan minimalis bukan?

14. Bingung mendesain interior kamar yang modern dan minimalis? coba deh contoh desain kamar tidur ini

15. Dapur ukuran sempit, juga bisa memiliki cabiner dan storage dapur lengkap loh

16. Untuk inspirasi kalian menjadi desain interior ruang keluarga yang minimalis, bisa mencontoh desain ini

17. Ruang tamu berukuran besar ini sangat nyaman bagi kalian yang memiliki keluarga besar atau sering kedatangan tamu banyak orang

18. Dengan desain yang simple ini, kalian dapat memanfaatkan ruang terbatas untuk ruang tamu

19. Interior dengan bahan dominan kayu lapis yang berwarna cerah ini sangat modern

20. Ini juga merupakan konsep desain rumah modern minimalis yang natural

21. Ruang makan dengan meja makan yang simple ini bisa kalian pertimbangkan untuk ditempatkan di dapur

22. Untuk ruang keluarga yang simple bisa mencontoh desain satu ini

23. Kalian bisa juga memasukan garasi mobil di dalam bangunan rumah dengan konsep yang modern dan minimalis

24. Interior ruang keluarga ini sangat simple tapi sangat modern

25. Ruang tamu ini terlihat sangat modern dengan karpet di bawahnya, dan pencahayaan alami dari dinding kaca menghadap ke luar

26. Medekorasi interior rumah berwarna hijau juga bisa membuat ruangan lebih bernuansa alami

27. Coba deh perhatikan desain ruang santai di ruang tengah? sangat nyaman bukan!

28. Menempatkan kursi dengan bentuk Latter L juga merupakan solusi terbaik juka mencari desain minimalis modern

29. Interior ini sangat sederhana, tapi sangat modern dan bisa kalian jadikan inspirasi sebagai ruang tengah di dalam rumah

30. Terakhir adalah desain interior rumah minmalis modern yang bisa kalian contoh penataan ruangannya

