30 Contoh Pemilihan Warna Agar Kamar Romantis

Mietha Fanza - Sunday, 03 September 2023
30 Contoh Pemilihan Warna Agar Kamar Romantis
30 Contoh Pemilihan Warna Agar Kamar Romantis
Contents [ Buka ]

Pemilihan Warna Agar Kamar Romantis - Kamar tidur bisa jadi saksi bisu perjalanan cinta anda dan pasangan. Semua rasa cinta terekam di ruangan tersebut. Sudah saatnya anda menjadikannya tempat tidur sebagai tempat terbaik untuk kalian berdua. Menghadirkan suasana yang nyaman ada berbagai cara yang bisa dilakukan. Salah satunya adalah dengan mendesain dan memberi sentuhan warna yang pas. Hal ini guna menambah keromantisan anda dan pasangan anda. Lalu bagaimana cara mesiasatinya? Simak ulasan berikut ini.

1. Warna Putih

Warna putih kamar romantis
Warna putih kamar romantis

Nuansa romantis memang sering dikaitkan dengan warna cat putih. Warna putih bisa menghadirkan ketenangan bagi pasangan. Selain itu dengan hadirnya warna putih membuat keintiman antar pasangan jadi lebih kuat. Anda bisa memilih warna ini sebagai kamar tidur bersama pasangan. Untuk menambah keromantisan anda bisa menambahkan lampu gantung bercahaya redup diruangan.

2. Warna Peach

Warna kamar romantis peach
Warna kamar romantis peach

Selain warna putih, warna peach juga bisa anda pilih untuk menambah keromantisan bersama pasangan anda. Untuk menguatkan unsur ini anda bisa menambahkan dengan dekorasi gambar hati di dinding ataupun dilangit langit. Warna Peach juga cocok ditambah dengan lampu duduk bercahaya redup.

3. Warna cream dan gold

Warna kamar romantis cream dan gold
Warna kamar romantis cream dan gold

Warna warna cerah memang bisa meningkatkan keromantisan bersama pasangan anda. Kali ini mengusung warna gold dan cream. Dengan warna cream dan gold maka akan menambah kesan mewah dan elegan. Anda juga bisa menambahkan furnitur tertentu yang memberikan kesan romantis seperti tirai putih serta lampu duduk bercahaya redup.

4. Warna ungu tua

Warna kamar romantis ungu tua
Warna kamar romantis ungu tua

Tidak hanya warna cerah, beberapa warna gelap juga mampu menghasilkan suasana yang romantis. Dengan warna ungu dan dikombinasikan dengan beberapa warna senada akan membuat suasana jadi lebih tenang. Untuk menyeimbangkan warna ungu tua anda bisa menambahkan warna Pink atau warna lain yang lebih muda.

5. Warna Merah muda barbie

Warna kamar romantis merah muda barbie
Warna kamar romantis merah muda barbie

Lambang cinta sering dikaitkan dengan warna merah maupun Pink. Hal ini bisa diangkat untuk tema kamar anda. Dengan kamar bernuansa Pink maka bisa meningkatkan keromantisan bersama pasangan anda. Warna pink bisa anda padukan dengan warna putih atau warna merah yang lebih tua.

6. Kombinasi warna hijau

Warna kamar romantis kombinasi warna hijau
Warna kamar romantis kombinasi warna hijau

Melihat warna hijau mungkin akan menambah kedamaian dalam jiwa kita. Karena warna hijau erat hubungannya dengan warna alam. Untuk anda yang mencari kedamaian bersama pasangan maka bisa mengaplikasi warna hijau dan dikombinasikan dengan warna putih. Untuk melengkapi keindahan kamar anda maka bisa ditambahkan dengan furnitur berwarna sama.

7. Warna ungu kombinasi pink

Warna kamar romantis ungu kombinasi klasik
Warna kamar romantis ungu kombinasi klasik

Jika kita melihat gambar dibawah maka kita bisa melihat perpaduan warna yang pas untuk kamar anda dan pasangan anda. Warna ungu memang sangat cocok jika dipadukan dengan warna Pink. Anda juga bisa menambahkan aksen berupa gambar gambar love didinding dan beberapa furnitur yang cantik.

8. Warna hitam

Warna kamar romantis hitam
Warna kamar romantis hitam

Kesan eksotis dan premium ditunjukkan oleh kamar yang menggunakan warna hitam. Warna ini juga bisa meningkatkan keromantisan anda dan pasangan. Cahaya yang terserap oleh warna hitam bisa menambah kesan yang mendalam. Anda hanya perlu menambahkan lampu lampu redup untuk menambah keromantisan bersama pasangan. Agar semakin seimbang anda juga bisa memadukannya dengan warna putih.

9. Warna merah

Warna kamar romantis merah
Warna kamar romantis merah

Warna merah sangat erat kaitannya dengan penggambaran kata romantis. Suasana yang hangat ditampilkan dari kamar dengan warna merah ini. Anda juga bisa menambahkan aksen lampu duduk dan bunga mawar untuk menambahkan keindahan di ruangan anda. Selain itu untuk menghindari suasana yang monoton anda bisa memadukannya dengan aksen warna putih.

10. Warna biru toska

Warna kamar romantis biru tosca
Warna kamar romantis biru tosca

Untuk anda yang menyukai suasana modern tapi tetap soft maka anda bisa mengangkat warna toska. Warna ini menjadi populer belakangan ini. Dengan berbagai dekorasi bertema cinta bisa menambah keromantisan bersama pasangan. Warna biru toska sangat cocok bagi anda si pasangan muda.

Ini adalah salah satu contoh warna kamar yang biasa menghasilkan suasana romantik karena warna cream adalah warna yang lembut

Warna Cat Kamar Pengantin Romantis
Warna Cat Kamar Pengantin Romantis

Selain warna lembut, kalian juga bisa menghadirkan suasana romantis di kamar yang telrihat modern dengan kombinassi warna biru dan putih

Warna Cat Kamar Romantis Biru Putih
Warna Cat Kamar Romantis Biru Putih

Nuansa romantik memang paling cocok adalah menerapkan warna coklat dan putih untuk warna kamar tidur

Warna Cat Kamar Romantis Coklat Cream
Warna Cat Kamar Romantis Coklat Cream

Sama seperti contoh desain diatas, pada desain kamar yang romantis ini juga mengkombinasikan warna coklat cream di tembok kamar

Warna Cat Kamar Romantis Coklat Klasik
Warna Cat Kamar Romantis Coklat Klasik

Jika kalian suka warna lebih lembut dan kalem pemilihan warna cream dan putih untuk kamar tidur akan memberikan nuansa yang romantis

Warna Cat Kamar Romantis Cream
Warna Cat Kamar Romantis Cream

Untuk warna lain agar kamar terlihat romantis bisa menggunakan warna hijau kalem

Jasa Desain Rumah

Warna Cat Kamar Romantis Hijau
Warna Cat Kamar Romantis Hijau

Nuansa romantis dan lebih intim bisa didapatkan dari warna cat abu-abu atau gelap

Warna Cat Kamar Romantis Klasik Gelap
Warna Cat Kamar Romantis Klasik Gelap

Nuansa cat tembok dengan warna coklat kayu adalah pilihan terbaik untuk membuat suasana romantis di kamar tidur

Warna Cat Kamar Romantis Klasik
Warna Cat Kamar Romantis Klasik

Jika kalian tipe orang dengan romantis kalian juga bisa mempertimbangkan kombinasi warna merah dan putih

Warna Cat Kamar Romantis Kombinasi Merah
Warna Cat Kamar Romantis Kombinasi Merah

Warna terbaik untuk membuat kamar tidur lebih romantis adalah warna kream dan pastel yang lembut

Warna Cat Kamar Romantis Kream Coklat
Warna Cat Kamar Romantis Kream Coklat

Kombinasi warna putih dan orange ini juga bisa menambah dekorasi kamar lebih romantis

Warna Cat Kamar Romantis Modern
Warna Cat Kamar Romantis Modern

Contoh desain kamar yang memiliki suasana romantis selanjutnya menggunakan kombinasi warna cat kamar abu-abu

Warna Cat Kamar Romantis Nuansa Gelap
Warna Cat Kamar Romantis Nuansa Gelap

Warna pink yang lembut seperti contoh desain kamar ini memang menghadirkan suasana romantis dan feminim

Warna Cat Kamar Romantis Nuansa Pink
Warna Cat Kamar Romantis Nuansa Pink

Selanjutnya konsep desain kamar tidur romantis bisa kalian contoh dari penggunaan warna cat kamar di bawah ini

Warna Cat Kamar Romantis Pengantin Baru
Warna Cat Kamar Romantis Pengantin Baru

Menggunakan warna putih untuk kamar merupakan warna paling netral danisa membuat suasana apa saja termasuk suasana romantis di kamar

Warna Cat Kamar Romantis Putih Cerah
Warna Cat Kamar Romantis Putih Cerah

Contoh kamar tidur romantis dengan warna putih selanjutnya bisa kalian contoh dari desain kamar ini

Warna Cat Kamar Romantis Putih Fresh
Warna Cat Kamar Romantis Putih Fresh

Konsep desain kamar tidur romantis dans ederhana bisa kalian contoh dari desain ini

Warna Cat Kamar Romantis Sederhana
Warna Cat Kamar Romantis Sederhana

Jika kalian tipe orang tidak ingin terlalu ribet tapi ingin kamar menjadi lebih rapi dan romantis bisa mencontoh desain ini

Warna Cat Kamar Romantis Simple
Warna Cat Kamar Romantis Simple

Masih dengan konsep desain kamar sederhana dan bisa menghadirkan nuansa romantis bagi pasangan

Warna Cat Kamar Romantis Terbaru
Warna Cat Kamar Romantis Terbaru

Suasana desain kamar bintage menghadirkan kesan keharmonisan dan keintiman yang lebih mendalam bagi sepasang suami istri

Warna Cat Kamar Romantis Vintage
Warna Cat Kamar Romantis Vintage

TAGS